CONTOH ANGKET TES MINAT

PETUNJUK
            Jawablah pertanyaan pada kolom sebelah kiri dengan cara memilih salah satu jawaban yang terdapat pada kolom sebelah kanan, dengan ketentuan sebagai berikut :
1.      Pilihan jawaban terdiri atas 4 (empat) alternatif, yakni : SL (Selalu), SR (Sering), KD (Kadang-Kadang), dan TP (Tidak Pernah).
2.      Berilah tanda chek (√) pada kolom jawaban yang tersedia sesuai dengan penilaian Anda.
3.      Jawaban :
-          SL    = jika pernyataan tersebut Selalu
-          SR    = jika pernyataan tersebut Sering
-          KD   = jika pernyataan tersebut Kadang-Kadang
-          TP     = jika pernyataan itu Tidak Pernah
Contoh jawaban :
No.
Pernyataan
Pilihan Jawaban
SL
SR
KD
TP
1.
Merokok dikelas



2.
Merokok ditempat umum




4.      Jawaban yang anda berikan tidak bersifat benar-salah, jawaban sesuai dengan keadaan anda yang sebenarnya.
5.      Usahakan agar semua nomor terjawab dan tidak ada yang terlewatkan.
6.      Terimakasih atas perhatian dan partisipasi anda.
7.      Selamat mengerjakan.




No.
Pernyataan
Pilihan Jawaban
SL
SR
KD
TP
1.
Membaca buku diperpustakaan




2.
Membaca sambil tiduran




3.
Saya mau membaca ketika akan ada ulangan




4.
Membaca buku-buku pelajaran




5.
Membaca buku cerita




6.
Mengulangi membaca materi pelajaran




7.
Timbul rasa males untuk membaca




8.
Ketika melihat tulisan, timbul niat untuk mengetahui isinya




9.
Lebih cepat membaca SMS dibandingkan buku pelajaran




10.
Membaca setiap ada waktu luang




11.
Membaca membuat kepala anda terasa pusing




12.
Membaca buku motivasi




13.
Menyempatkan pergi ke papan pengumuman untuk mencariu informasi




14.
Saat membaca mata terasa pedih




15.
Merasa malas ketika membaca sendirian




16.
Merasa bersemangat ketika membaca bersama-sama




17.
Malas membaca tulisan sendiri




18.
Tertarik membaca artikel




19.
Tertarik dengan tulisan yang disertai dengan gambar




20.
Berusaha meluangkan waktu untuk membaca




TOTAL









PETUNJUK
            Jawablah pertanyaan pada kolom sebelah kiri dengan cara memilih salah satu jawaban yang terdapat pada kolom sebelah kanan, dengan ketentuan sebagai berikut :
1.      Pilihan jawaban terdiri atas 4 (empat) alternatif, yakni : SS (Sangat Setuju), S (Setuju), TS (Tidak Setuju), dan STS (Sangat Tidak Setuju).
2.      Berilah tanda chek (√) pada kolom jawaban yang tersedia sesuai dengan penilaian Anda.
Jawaban :
-          SS     = jika pernyataan tersebut Sangat Setuju
-          S       = jika pernyataan tersebut Setuju
-          TS     = jika pernyataan tersebut Tidak Setuju
-          STS = jika pernyataan itu Sangat Tidak Setuju
Contoh jawaban :
No.
Pernyataan
Pilihan Jawaban
SS
S
TS
STS
1.
Dilarang merokok dikelas



2.
Merokok dapat merusak kesehatan




3.      Jawaban yang anda berikan tidak bersifat benar-salah, jawaban sesuai dengan keadaan anda yang sebenarnya.
4.      Usahakan agar semua nomor terjawab dan tidak ada yang terlewatkan.
5.      Terimakasih atas perhatian dan partisipasi anda.
6.      Selamat mengerjakan.




No.
Pernyataan
Pilihan Jawaban
SS
S
TS
STS
1.
Siswa masuk kelas tepat waktu




2.
Guru masuk kelas tepat waktu




3.
Proses KBM tidak selamanya diakukan didalam kelas




4.
Siswa yang terlambat 15 menit tidak diperbolehkan masuk kelas




5.
Guru killer membuat anda takut




6.
Metode mengajar ceramah membuat anda bosan




7.
Pelajaran berhitung membuat anda takut




8.
Berusaha masuk terlambat ketika yang mengajar guru killer




9.
Diadakan proses diskusi antar siswa




10.
Diadakan siklus perputaran tempat duduk untuk setiap harinya




11.
Belajar secara diskusi membuat anda lebih mudah memahami materi




12.
Kondisi yang bising menggangu konsentrasi dan membuat malas berfikir




13.
Suasana panas membuat anda malas mengikuti KBM




14.
Jumlah siswa yang terlalu banyak membuat suasana tidak kondusif




15.
Sikap guru yang mendukung menciptakan suasana belajar yang kondusif




16.
Fasilitas sekolah yang memadai mampu meningkatkan motivasi belajar




17.
Pelajaran bahasa Inggris membuat anda malas mengikuti KBM




18.
Tata tertib yang ketat membuat anda malas mengikuti KBM




19.
Anda belajar ketika akan ada ulangan




20.
Menjaili teman ketika proses KBM berlangsung




TOTAL